test

Sunday, September 1, 2019

Masalah Yang Sering Di Hadapi Pada Dapodik Versi 2020

SOLUSI PERMASALAHAN DAPODIK 2020


Sudah menjadi hal yang biasa, setiap versi terbaru selalu ada beberapa kendala yang dihadapi. Hal ini dikarenakan beberapa perbaikan dari pihak vendor, dan juga peningkatan versi aplikasi. Untuk versi terbaru ini masih banyak bermasalah seputar:

 1. Bug
 2. Error instal
 3. Data invalid

Seperti masalah yang saya alami saat instal aplikasi dan registrasi offline, ternyata muncul pemberitahuan di layar dengan tulisan:


"Terdeteksi versi database 2.98 d. Sehingga aplikasi tidak dapat dilajutkan. Silahkan hubungi Tim Teknis. Terimakasih".



Dengan sedikit trik, Alhamdulillah menemukan solusinya. Nah itu salah satu masalah yang muncul di Dapodik 2020.

CARI TAU CARA MENGATASI MASALAH ERROR VCRUNTIME140.DLL DI DAPODIK 2020 

Banyak OPS yang mengalami error dengan pesan The code execution cannot proceed because VCRUNTlME140.dll was not found. Reinstalling the program may fix this problem. Karena install Dapodik 2020 di PC/LAptop dengan OS Windows 7, langkah yang perlu dilakukan adalah:

  • Uninstall Dapodik 2020
  • Install VC Redist (untuk Windows 64 Bit https://download.microsoft.com/download/9/3/F/93FCF1E7-E6A4-478B-96E7-D4B285925B00/vc_redist.x64.exe sedang untuk Windows 32 Bit kesini https://download.microsoft.com/download/9/3/F/93FCF1E7-E6A4-478B-96E7-D4B285925B00/vc_redist.x86.exe)
  • Setelah install VC Redist lakukan restart Windows
  • Install Dapodik 2020
Di sebagian kasus yang lain ada yang belum berhasil, maka lihat spesifikasi komputer/Laptop yang digunakan instalasi sudah sesuai rekomendasi atau belum. Matikan anti virus, firewall, putuskan koneksi internet. Saat instalasi terjadi eror dengan Notif THE APLICATION WAS UNABLE TO START CORRECTLY (0xc000007B) ?. Hal ini disebabkan karena ada palikasi lain yang sudah terpasang di komputer menggunakan port yang sama dengan dapodik. Cek lagi dan uninstall aplikasi tersebut yang mengakibatkan bentrok dengan port milik app dapodik.

MENGATASI DATA SARPRAS DAPODIK 2020

        Dibagian data sarana dan prasarana ini banyak OPS yang mengalami kendala karena data sarpras pada versi dapodik 2020 mengalami perubahan dan pembaharuan. Untuk menghapus sarpras yang tidak digunakan lagi Anda bisa melihat di artikel ini cara menghapus sarpras di dapodik 2020. Disana Anda juga bisa melihat solusi yang lainnya berkenaan dangan masalah Dapodik.

MENGATASI PESERTA DIDIK DAPODIK 2020

        Untuk menambah peserta didik baru silahkan baca tarik PD Dapodik 2020. Selain itu masih banyak kasus error yang dialami pada data peserta didik. Seperti misalnya masalah gagal menambahnkan siswa di datadikdasmen. Caranya mengatasi Tambah PD Luar Dapodik, karena NIK sudah digunakan oleh siswa lain, padahal Nama Sudah Sesuai Dengan NIK adalah dengan merubah nomor NIK nya setelah masuk konvirmasi dengan OPS dinas, lakukan sinkron dan ubah data NIK melalui aplikasi dapodik. Lain halnya ketika menarik kembali siswa kelas XII yang tidak lulus UN?.

Untuk mengembalikasn siswa kelas XII yang tidak lulus UN langsung konvirmasi ke OPS Dinas. Kerana sistem meluluskan secara langsung dan yang bisa melakukan hal tersebut adalah Dinas. Jika di tabel kesejahteraan peserta didik tidak ada pilihan kartu indonesia pintar ?. Maka klik di tombol penerima KIP. Kemudian pilihan KIP di tabel kesejahteraan PD akan muncul.

Okey sobat www.carajatmiko.com, mudah-mudahan bermanfaat ya.

2 comments: